Wednesday, 3 April 2013

About Me

Assalamu'alaikum


Perkenalkan, saya Muhammad Naufal Widad... Saya adalah seorang pelajar yang senang berada di dunia maya (Cyber World), terutama saya sangat senang untuk Gaming..  Asal mula saya melakukan blogging yaitu karena saya tertarik dengan teman teman saya yang mempunyai blog. awalnya saya hanya iseng, namun setelah saya mempelajari dan memahami apa itu Hacking, Cracking, dan Patching, saya mulai memperdalam kegiatan blogging saya. Awalnya saya sempat kebingungan untuk mengutak atik apa itu HTML dan Script, namun berkat usaha saya melakukan browsing serta bantuan teman, akhirnya saya bisa mengerti dengan jelas.
      
Pernah ada kendala ketika saya mengedit HTML, yaitu saya mengalami kegagalan mengedit, lebih tepatnya Error. Saya sempat untuk menyerah, namun karena semangat saya yang membara, saya lanjutkan kembali untuk kegiatan blogging
Saat saya mulai mengetahui apa itu PPC (Pay Per Click) dan PayPal, saya tertarik untuk mendapatkan uang dari hasil blogging saya, contoh saja bila ada yang mendownload file dari blog saya, saya bisa mendapatkan uang sebanyak $0.00020, walaupun itu tak seberapa.. 
Sekian yang bisa saya ketik disini, silahkan crawl saja blog saya, nikmati, resapi dan rasakan manfaatnya, disini serba gratis kecuali pasang iklan ^^
Wassalamualaikum

No comments:

Post a Comment